Amandesa.id

Amandesa adalah Aplikasi yang menghubungkan teknologi modern dengan tugas-tugas tradisional perangkat desa untuk dapat dengan mudah mengumpulkan data-data Tematik yang diperlukan dalam mengelola Asset yang dimiliki.

Aplikasi Amandesa ini tersedia dalam format Android dan WebGIS, sehingga memungkinkan Pengguna untuk dapat mengaksesnya dengan mudah diberbagai Perangkat tanpa khawatir mengenai akses internet.

Android

Aplikasi

WebGIS

Aplikasi

SUCCESS STORIES

Pengalaman Implementasi AMANDESA

Salah satu upaya Pemerintah dalam meningkatkan Rasio Elektrifikasi Program ini untuk melistriki rumah tangga tidak mampu belum berlistrik melalui Program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL).

Team Wesolve mempunyai Pengalaman melakukan Akuisisi Data Penerima Bantuan RT-BPBL dan berkordinasi dengan Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan ( DJK ) - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral RI serta pernah membantu PLN dalam Pelaksanaan Program RT-BPBL Tahun 2022


image
image

SOP Pelaksanaan Survey di Lapangan sudah teruji

image

Aplikasi dapat Beroperasi dalam kondisi tidak tersedia Layanan Data dari OpSel

image

Mempunyai Kesempatan untuk menjadi Kontributor Data Tingkat Nasional

PORTFOLIO KAMI

Our Best Consulting Services

Layanan pembuatan aplikasi dan sistem WebGIS terbaik. Kami ahli dalam mengembangkan solusi berbasis peta, data geospasial, dan analisis untuk memenuhi kebutuhan unik Anda.

Aplikasi Anda dapat kami bangun ke dalam platform Android. Sehingga memudahkan pengguna dalam menggunakan aplikasi hanya dalam satu genggaman, khususnya para pengguna platform Android.

Kami mendesain dashboard yang sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Untuk memvisualisasikan data, mengambil keputusan strategis, dan meningkatkan efisiensi operasional Anda.

Jasa Drone Mapping & Survey

Jasa Survey droning pemetaan, Foto udara (Drone survei).

WebGIS SENSOR

WebGIS Monitoring Data Water Level Sensor & Rain Gauge Sensor.

WebGIS KASABELA

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring Keluarga dan Desa Belum Menyala.

WebGIS Monitoring Survey

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring hasil Survey Akuisisi Data Kelistrikan.

WebGIS MELISA

WebGIS Aplikasi Monitoring dan Evaluasi Listrik Desa.

WebGIS Stunting

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring Penurunan Data Stunting.

WebGIS SIMONEV

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring dan Evaluasi Daerah Kabupaten-Kota

WebGIS PTPN

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring dan Manajemen data Perkebunan.

WebGIS PBB-P2

WebGIS Aplikasi Pajak Bumi & Bangunan Perkotaan dan Perdesaan.

WebGIS ASSET DESA

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring dan Manajemen Data Asset Desa

WebGIS LISTRIK DESA

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring Data Kelistrikan Desa.

WebGIS SIMORE

Android & WebGIS Aplikasi Monitoring dan Pendataan Reklame.

Testimonial dari Klien Kami

QUESTION AND ANSWER

Seputar WebGIS & Android AMANDESA

Surveyor Harus LOGIN ke Android Aplikasi AMANDESA di area wilayah yang memiliki Layanan Internet Operator Seluler sebelum melakukan Survey Ke Lokasi yang kemungkinan besar tidak memiliki area wilayah yang tidak ter-cover oleh layanan data Internet dari Operator Seluler

Seorang Surveyor akan Melakukan Survey dalam satu desa, dan satu desa bisa dilakukan survey oleh beberapa orang surveyor

Surveyor Bisa melakukan Sinkronisasi / Upload Hasil Pengumpulan Data setelah selesai melakukan Survey, yang harus dilakukan di area wilayah yang memiliki Layanan Internet dari Operator Seluler yang Stabil atau menggunakan WiFi

Surveyor bisa melihat hasil survey yang sudah selesai dilakukan dengan cara mengakses atau login ke Aplikasi WebGIS AMANDESA kemudian titik-titik hasil survey tersebut akan terpetakan / terlihat di MapView secara spatial
image